Mangga besar merupakan daerah yang padat akan penduduk. Banyak orang melakukan aktivitas dan kegiatan di mangga besar, mulai dari bekerja hingga sekolah. Lokasinya yang strategis dan nyaman membuat orang memilih tinggal di mangga besar. Kawasan ini berbatasan dengan Kali Ciliwung di sebelah barat, kali beton pinangsia di sebelah utara, kali tangki di sebelah timur, dan jalan mangga besar raya di sebelah selatan. Tersedia pusat kuliner, pusat perbelanjaan, ATM bisa dijangkau dengan mudah. Mungkin anda bertanya apakah ada sewa kost mangga besar jakarta disana? Tentu saja ada! Banyak kostan yang ditawarkan di mangga besar, mulai dari harian sampai mingguan. Untuk Anda yang ingin melakukan kost di mangga besar mungkin bisa menjadi pertimbangan di mangga besar. Berikut beberapa fasilitas yang ada di mangga besar..
Dekat Dengan Transportasi Umum
- KRL Jabotabek di Stasiun Mangga Besar
- APTB Transjakarta AC45 Kota-Ciputat
- Jasa Utama P159 Grogol-Tanjung Priok
- PPD P02 Cililitan-Kota
- Mayasari Bakti AC33 Kota-Poris Plawad
- Transjakarta Koridor 1
- Metromini U25 Kota-Pademangan